Kamis, 19 November 2020

0

Daerah-daerah yang Harus Ditanggulangi Akibat Kerusakan Alam di Semarang

Bagikan artikel ini

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp
Share on google

blogspot.com

Menanggulangi daerah semarang akibat kerusakan alam adalah kewajiban kita sebagai mahkluk di alam semesta ini. Berbagai banyak bentuk kerusakan dimuka bumi ini karena ulah manusia yang tidak peduli terhadap alam. Dengan siring lemajuan zaman dan juga meningkatnya populasi manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup. Maka semakin banyak juga manusia yang mengeksploitasi penggunaan sumber daya alam. Maka banyak juga sumber daya alam yang harus disediakan.

Akibat ada banyaknya sumber daya alam yang harus dipenuhi untuk kebutuhan manusia. Penggunaan sumber daya alam yang berlebihan ini berakibat terjadinya berbagai kerusakan alam dan kerusakan lingkungan. Kerusakan alam disebabkan oleh dua macam yaitu kerusakan yang disebabkan karena proses alam atau oleh manusia. Terutama terjadinya kerusakan alam di Semarang, disamping itu juga banyak cara menanggulangi kerusakan alam di Semarang. Khususnya dari turun tangan pemerintah kota semarang yang wajib memikirkan hal ini.

jateng-tribunews.com

1. Kerusakan lingkungan yang disebabkan oleh alam

a. . Letusan gunung berapi, letusan gunung berapi merupakan gejala alam yang berasal murni dari alam. Tentunya akibat dari meletusnyna gunung berapi akan menjadikan dampak kerusakan alam. Seperti hujan abu vulkanik, awan panas, larva panas dan gas yang mengandung racun dan mengancam keselamatan makhluk. Aliran lahar akan mengakibatkan pendangkalan sungai, sehingga apabila turun hujan akan berakiat banjir.

b . Gempa bumi, gempa bumi merupakan sentakan lapisan bumi yang merambat kepermukaan bumi. Akibat terjadi gempa bumi tersebut adalah menyebabkan tsunami, tanah longsor, bangunag roboh dll.

c.  Banjir, banjir merupakan peristiwa alam karena meluapnya sungai atau danau.

d. Tanah longsor, merupakan peristiwa tanah yang longsor karena wilayah yang sangat miring dan curam.

e. Badai siklon, badai ini merupakan tiupan angina yang kencang dan dapat membahayakan berbagai bangunan.

2 . Kerusakan lingkungan yang disebabkan oleh manusia

a. Kerusakan hutan, adanya kerusakan hutan yang disebabkan karena ulah manusia yang serakah. Hutan merupakan paru-paru dunia, maka dari itu harus dilestarikan dan dijaga.

b. Pencemaran lingkungan, banyak sekali pencemaran lingkungan yang mengakibatkan berbagai kerusakan alam. Contohnya seperti pencemaran limbah pabrik, hujan asam, efek rumah kaca dan kerusakan lapisan ozon.

3 daerah rawan longsor di Semarang yang harus ditanggulangi dari bencana alam

Kecamatan banyumanik, Semarang Barat dan Gajah Mungkur daerah ini selalu ada rawan bencana longsor, karena letaknya di daerah dataran tinggi. Sebagai cara menanggulangi kerusakan alam semarang ini pemerintah kota Semarang segera mengerahkan berbagai bantuan dan sosialisasi penanggulangan bencana alam. Upaya untuk menanggulangi tanah longsor ini sering banyak dilakuakan melalui penyuluhan di daerah tersebut.

Selain tanah longsor juga terdapat banjir di kota semarang, hal ini karena banyak masyarat kota Semarang yang tidak menjaga kebersihan lingkungan. Ada beberapa cara penganggulangan banjir di daerah semarang yaitu dengan membuang sampah pada tempatnya dan membersihkan selokan dari sampah. Selain itu juga mensosialisasikan dalam usaha dan upaya pemeliharaan alam, supaya alam tetap terjaga dan terawatt.

Menanggulangi daerah semarang rawan bencana sekarang ini banyak sekali dilakuakan oleh pemerintah. Terutama dengan bantuan warga masyarakat yang berdiam di daerah semarang. Hal yang paling penting lagi adalah pemerintah harus berbenah dalam menerapkan kebijakan yang mendukung lingkungan hidup. Selain itu juga pemerintah kota Semarang berperan aktif dalam merubah paradigm pembangunan saat ini yang tidak ramah terhadap lingkungan hidup. Terutama lingkungan alam yang sangat penting bagi kesejagteraan dan kehidupan manusia

Baca juga

Program Adiwiyata

Kegiatan-kegiatan manusia yang menimbulkan berbagai permasalahan lingkungan seharusnya dapat menggerakkan hati setiap

Apa komentar kamu?

Jalan Tapak, Tugurejo, Semarang,
Jawa Tengah, 50151
Jam Pelayanan:
Sen – Jum: 08:00 – 16:00 WIB

Temukan Kami

Hubungi Kami

Copyright © 2025. Dinas Lingkungan Hidup Kota Semarang